1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. K
  6.  » 
  7. KULINER


  8. Reporter : Zika    17 Februari 2015 08:00

    Jangan Dilahap! Ini Mainan, Bukan Makanan

    Karya seni ini dikerjakan selama tiga tahun dengan hasil yang menggugah selera.

    Feed - Seorang pria bernama Zard Apuya melampiaskan kecintaannya pada makanan dengan cara tidak biasa. Ia mengubah makanan menjadi mainan plastik mungil. Dalam blog pribadinya Apuya menjelaskan, hal ini dilakukannya sejak tiga tahun silam dan berhasil melahirkan 700 karya.

    "Tantangan terbesar saya adalah membuat masing-masing plastik nampak nyata. Terlihat masih enak untuk dimakan tapi tidak kehilangan bentuk Munny-nya," kata Apuya seperti dilansir dari boredpanda.com. Beberapa hasil karya Apuya antara lain:

    Gula-gula kapas

    M&M’s

    Starbucks

    Boneka krim dari Taman Disney

    Popcorn karamel

    Cokelat berbalut Mickey

    KitKat

    Moci teh hijau jepang

    Hello Panda, Pocky & Yanyan

    Snickers

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES